Halaman

Kamis, Juli 12, 2007

Gamkonora di Maluku Utara Meletus

Gambar ini diambil dari BBC News. Gunung Gamkonora merupakan salah satu dari 129 gunung api aktif di Indonesia. Gamkonora mulai meletus dan mengeluarkan muntahan lava sejak dua hari yang lalu, sehingga mengakibatkan warga yang tinggal disekitar gunung diungsikan ke tempat yang aman.




Berikut ini adalah profil gunung Gamkonora :
Nama Gunung api : G. Gamkonora
Nama Lain : Gamkunora, Gammacanore
Nama Kawah : Kawah A, B, C, dan D.
Lokasi
a. Administrasi : Disebelah baratlaut Halmahera, Kec. Ibu, Kab. Maluku Utara, Prop. Maluku Utara, (Atlas Trop. Nederl)1°22’30" LS dan 127°32'00"BT (Google Map)
b. Posisi Geografi :
Ketinggian :
a. 1635 dml
b. 1600 m dari kota terdekat
Kota Terdekat : Ibu (ibu kota kecamatan)
Tipe Gunungapi : Strato
Pos Pengamatan : Kampung Gamsungi, Kec. Ibu Kab. Maluku Utara.
Anda dapat melihat foto satelite Gunung Gamkonora disini.




Tidak ada komentar: